HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT MENGHADAPI BENCANA BANJIR DI KELURAHAN TANJUNG AGUNG KOTA BENGKULU TAHUN 2021

Detail Cantuman

Text

HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT MENGHADAPI BENCANA BANJIR DI KELURAHAN TANJUNG AGUNG KOTA BENGKULU TAHUN 2021

XML

ABSTRAK
Egidra Safitri. 2021. Hubungan Pengetahuan Dengan Kesiapsiagaan
Masyarakat Menghadapi Bencana Banjir di Kelurahan Tanjung Agung Kota
Bengkulu. Skripsi. Bengkulu: Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Tri Mandiri
Sakti Bengkulu. Pembimbing I Drs.H.S. Efendi,MS dan Pembimbing II Dewi
Aprilia Ningsih I, SST, M.Kes
Benjir merupakan fenomena alam dimana terjadi kelebihan air yang tidak
tertampung oleh jaringan drainase di suatu daerah sehingga menimbulkan
genangan yang merugikan.
Penelitian ini bertujuan Untuk mempelajari Hubungan pengetahuan
dengan kesiapsiagaan masyarakat menghadapi bencana banjir di wilayah Tanjung
Agung kota Bengkulu.
Penelitian ini menggunakan metode ovservasi analitik deskriptif kuantitatif
dengan menggunakan pendekatan cross-sectional. Populasi dalam penelitian ini
adalah Masyarakat Kelurahan Tanjung Agung Kota Bengkulu RT 001 yang
terkena banjir, yaitu berjumlah 74 kk. pengambilan sampel dalam penelitian ini
sebanyak 42 kk menggunakan teknik Purposive Sampling. Teknik pengumpulan
data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan data
primer dan data sekunder, Teknik analisis menggunakan Univariat dan bivariat
(Chi square).
Hasil penelitian didapatkan: (1) Dari 42 sampel hasil penelitian ini
ternyata dari 8 responden pengetahuan kurang terdapat 7 responden
berkesiapsiagaan kurang dan 1 renponden berkesiapsiagaan sedang di Kelurahan
Tanjung Agung Kota Bengkulu. (2) Dari 42 sampel 15 responden
berpengetahuan cukup terdapat 6 responden kesiapsiagaan Kurang, 5 responden
kesiapsiagaan sedang dan 4 responden kesiapsiagaan tinggi dan dari 19 responden
pengetahuan baik terdapat 1 responden kesiapsiagaan kurang, 10 responden
kesiapsiagaan sedang dan 8 responden kesiapsiagaan tinggi. (3) Ada hubungan
yang signifikan antara pengetahuan dengan kesiapsiagaan masyarakat menghadapi
banjir di wilayah Tanjung Agung kota Bengkulu..
Kata Kunci : Pengetahuan, Kesiapsiagaan, Bencana Banjir


Detail Information

Item Type
Essay
Penulis
EGIDRA SAFITRI - Personal Name
Student ID
. 2026040080.P
Dosen Pembimbing
Drs. H. S. Effendi, MS - - Dosen Pembimbing 1
Dewi Aprilia Ningsih. I, SST., M. Kes - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
15301
Edisi
Departement
STiKes Tri Mandiri Sakti Bengkulu
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit STiKes Tri Mandiri Sakti Bengkulu : .,
Edisi
Subyek
No Panggil
Copyright
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail