ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU NIFAS NY. “R” UMUR 19 TAHUN P1A0 DENGAN MASTITIS DI WILAYAH KERJA BPM “S” PUSKESMAS PENURUNAN KOTA BENGKULU

Detail Cantuman

Text

ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU NIFAS NY. “R” UMUR 19 TAHUN P1A0 DENGAN MASTITIS DI WILAYAH KERJA BPM “S” PUSKESMAS PENURUNAN KOTA BENGKULU

XML

ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU NIFAS NY. “R” UMUR 19 TAHUN P1A0
DENGAN MASTITIS DI WILAYAH KERJA BPM “S” PUSKESMAS
PENURUNAN KOTA BENGKULU
xiv + 66 halaman + 13 Tabel + 1 bagan + 13 Gambar + 12 lampiran
INTISARI
Latar Belakang: Global Breastfeeding Scorecard, yang mengevaluasi 194 negara,
menemukan bahwa hanya 40 persen anak di bawah enam bulan disusui secara
eksklusif (tidak diberikan apa-apa selain ASI) dan hanya 23 negara memiliki tingkat
menyusui eksklusif di atas 60 persen. Bukti menunjukkan bahwa pemberian ASI
memiliki manfaat kognitif dan kesehatan baik bayi dan ibu mereka. Hal ini sangat
penting selama enam bulan pertama kehidupan, membantu mencegah diare dan
pneumonia, dua penyebab utama kematian pada bayi Ibu yang menyusui memiliki
risiko terkena kanker ovarium dan payudara, dua penyebab utama kematian di
kalangan wanita-wanita. "Menyusui memberi bayi awal terbaik dalam hidup. (WHO,
2017).
Tujuan: Untuk dapat pelaksanaan dan meningkatkan kemampuan penulis dalam
penatalaksanaan “Asuhan Kebidanan Ibu Nifas pada Ny “R” Umur 19 Tahun P1A0
Dengan Mastitis”
Metode: Laporan (ASKEB) ini menggunakan metode deskriptif dengan melakukan
pendekatan studi kasus berupa asuhan kebidanan dengan metode SOAP dilakukan
pada Ny “R” Umur 19 Tahun P1A0 Dengan Mastitis di wilayah kerja Puskesmas
Penurunan Kota Bengkulu.
Hasil: Keadaan umum ibu baik, kesadaran compos mentis, TD: 110/80 mmHg, N:
80x/menit, R: 20 x/menit, S: 36,50C, ibu mengatakan tidak merasa nyeri pada
payudaranya dan putting susunya tidak lecet lagi, ibu sudah merasa sehat kembali.
Kesimpulan: dari hasil asuhan kebidanan terdapat kesenjangan antara teori dan
praktek di lapangan dimana di dalam teori puting susu yang lecet dapat diistirahatkan
untuk sementara waktu kurang lebih 1x24 jam, dan biasanya akan sembuh sendiri
dalam waktu sekitar 2x24 jam sedangkan dalam praktek lapangan putting susu
sembuh dalam waktu 5 hari
Kata Kunci : Asuhan Kebidanan, Ibu Nifas, Mastitis.


Detail Information

Item Type
LTA
Penulis
DWI MARSELA - Personal Name
Student ID
1526030069
Dosen Pembimbing
Mika Oktarina,SST,M.Kes - - Dosen Pembimbing 1
Nuril Absari, S.SiT., M.Kes - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
15401
Edisi
Departement
STiKes Tri Mandiri Sakti Bengkulu
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit STiKes Tri Mandiri Sakti Bengkulu : Bengkulu.,
Edisi
Subyek
No Panggil
Copyright
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail